Sosialisasi Cara Penanaman Durian Montong Disubak Abian Alas Harum

Desa Taman adalah desa yang alamnya atau tanahnya cocok sebagai pertanian dan sebagian besar masyarakat Desa Taman adalah sebagai petani dan peternak dan untuk jenis tanaman durian memang sangat banyak tumbuh didaerah Desa Taman tetapi secara liar dan ada yang menanam tetapi tidak mengomplek atau di tanam sembarang dan kabanyakan durian lokal,

Pada tgl 27 november 2023 ada kegiatan dari dinas pertanian Kabupaten Badung dan Provinsi Bali terkait sosialisasi cara penananman durian montong kepada Subak Abian Alas Harum Desa Taman banjar dinas Batu Bayan dan Ketogan dalam acara tersebut hadir dari Dinas Pertanian Kabupaten Badung dan Dinas Pertanian Provinsi Bali, Krama Subak Abian, Bendesa Adat, Klian Adat, Klian Banjar Dinas Batu Bayan, dan  Banjar Dinas Ketogan yang sbelumnya sudah dibagikan bibit durian montong  1500 pohon dan rencana akan di tanam secara mengomplek dan untuk krama subak di tanam di lahan masing masing diharapakan Desa Taman bisa menjadi desa yang menghasilkan durian yang bagus dan bisa manjadi produk unggulan karena buah durian sangat banyak peminatnya dan berharap khususnya Subak Abian Alas Harum bisa menghasilkan buah kualitas baik.

Alamat dan nomor telepon

Silakan hubungi kami di alamat ini:

Alamat: Jl. Batas Kangin No. 430 Taman, Abiansemal, Badung, Bali

Telepon: +628113880112

Email: info@desataman.com

Foto-foto kegiatan

  • musdes2.jpg
  • musdes3.jpg
  • musdes4.jpg
  • musdes5.jpg
  • musdes6.jpg
  • musdes7.jpg
  • musdes8.jpg
  • musdes9.jpg
  • musdes10.jpg
  • musdes11.jpg
  • musdes12.jpg
  • musdes13.jpg
  • musdes14.jpg
  • musdes15.jpg
  • musdes16.jpg
  • musdes17.jpg
  • musdes18.jpg
  • musdes19.jpg
  • musdes20.jpg
  • musdes21.jpg
  • musdes22.jpg
  • musdes23.jpg
  • musdes24.jpg
  • musdes25.jpg
  • musdes26.jpg
  • musdes27.jpg
  • musdes28.jpg
  • musyawarahdesa1.jpg
  • musyawarahdesa2.jpg
  • musyawarahdesa3.jpg
Bali Online