Perpustakaan Desa

101 Cara untuk Menunjukkan Cinta kepada Anak Anda


Judul:      101 Cara untuk Menunjukkan Cinta kepada Anak Anda
Kategori - kategori:      Filsafat
ID Buku:      168/APBN/2012
Penulis-penulis:      Jelena Janičić Holcer
ISBN-10(13):      ISBN 978-979-026-336
Publisher:      Insania
Tanggal penerbitan:      2009
Edition:      10
Number of pages:      60
Bahasa:      Indonesia
Price:      0.00
Rating:      0 
Gambar:      cover
Penjelasan:     

Anak-anak membutuhkan kepastian mengenai apa yang mereka pikirkan dan mereka yakini. Dunia mereka penuh dengan warna, gambar, dan asosiasi. Mereka tumbuh dengan dikelilingi oleh karut-marut kesan dan pengalaman. Mereka tidak sama dengan orang dewasa. Mereka punya kebutuhan, emosi dan impian sendiri. Singkatnya apa yang barangkali jelas bagi orang dewasa tidak mesti begitu bagi seorang anak, bahkan sering tidak sejelas yang barangkali Anda pikirkan. Nah, ketika Anda menyatakan kepada anak-anak bahwa Anda mencintai mereka, maka sesungguhnya Anda membuat mereka merasa percaya kepada keluarga, dan dengan begitu juga membuat mereka percaya diri, sehingga mereka akan mampu tumbuh optimal dengan jiwa yang bebas dan sehat.

Anda tidak perlu khawatir bahwa anak-anak Anda yang menjadi manja kerena curahan cinta, perhatian, dan kasih sayang Anda yang tak terbatas. Yang membuat mereka manja adalah kekurangan harapan orang tua, bukan kelebihan cinta kasih. Jadi, Anda tidak perlu ragu untuk menyatakan cinta Anda kepada anak-anak Anda secara tulus. Buku ini barulah awal yang baik. Karena menunjukkan cinta adalah sesuatu yang membutuhkan latihan dan praktisi, maka ketika membaca buku ini Anda pasti akan memikirkan banyak cara baru untuk menunjukkan cinta Anda kepada anak-anak Anda. Karena dengan begitu, baik mereka maupun Anda sendiri akan memperoleh kebahagiaan yang luar biasa.

Silakan kunjungi kantor desa Taman untuk membacanya di tempat atau meminjamnya. Ada 400 koleksi buku yang bisa anda pinjam.


Reviews


Book Library, by OrdaSoft!

Alamat dan nomor telepon

Silakan hubungi kami di alamat ini:

Alamat: Jl. Batas Kangin No. 430 Taman, Abiansemal, Badung, Bali

Telepon: +628113880112

Email: info@desataman.com

Foto-foto kegiatan

  • musdes2.jpg
  • musdes3.jpg
  • musdes4.jpg
  • musdes5.jpg
  • musdes6.jpg
  • musdes7.jpg
  • musdes8.jpg
  • musdes9.jpg
  • musdes10.jpg
  • musdes11.jpg
  • musdes12.jpg
  • musdes13.jpg
  • musdes14.jpg
  • musdes15.jpg
  • musdes16.jpg
  • musdes17.jpg
  • musdes18.jpg
  • musdes19.jpg
  • musdes20.jpg
  • musdes21.jpg
  • musdes22.jpg
  • musdes23.jpg
  • musdes24.jpg
  • musdes25.jpg
  • musdes26.jpg
  • musdes27.jpg
  • musdes28.jpg
  • musyawarahdesa1.jpg
  • musyawarahdesa2.jpg
  • musyawarahdesa3.jpg
Bali Online